Strategi yang secara umum dapat digunakan dalam konsep ekonomi islam

Berikut ini adalah pertanyaan dari Yhusni9544 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Strategi yang secara umum dapat digunakan dalam konsep ekonomi islam untuk mengurangi ketimpangan ekonomi

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Ekonomi adalah ilmu sosial yang mempelajari perilaku manusia dalam mengelola sumber daya yang terbatas dan menyalurkannya kedalam berbagai individu atau kelompok yang ada dalam suatu masyarakat. Adapun upaya islam dalam rangka merealisasikan strategi ekonomi untuk mengurangi ketimpangan adalah dengan: (1) bekerja, (2) jaminan dari famili dekat yang mampu, (3) zakat, (4) jaminan negara dari berbagai sumber yang diperoleh, (5) kewajiban material tambahan selain zakat, (6) sumbangan suka rela dan kesadaran individual.

Pembahasan

Ekonomi adalah ilmu sosial yang mempelajari perilaku manusia dalam mengelola sumber daya yang terbatas dan menyalurkannya kedalam berbagai individu atau kelompok yang ada dalam suatu masyarakat. Sistem perekonomian yg diterapkan di Indonesia adalah sistem Perekonomian Pancasila, artinya sistem yg dijalankan harus sesuai atau berpedoman pada Pancasila sehingga Pancasila dan UUD'45 dijadikan sebagai landasan idiel dan konstitusional dari sistem perekonomian itu.

Pelajari Lebih Lanjut

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Syubbana dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 28 Sep 22