1.pengertian jual beli 2.syarat jual beli

Berikut ini adalah pertanyaan dari marsbrand pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1.pengertian jual beli
2.syarat jual beli

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Pembahasan

Pengertian Jual Beli

Jual beli (al bay'u) secara bahasa diambil dari kata ba'(باع). Artinya adalah depa. Sedangkan secara istilah jual beli adalah kegiatan tukar menukar barang oleh penjual dan pembeli dengan alat tukar yang sah. Hukum jual beli adalah halal. Dengan catatan tidak ada hal hal yang Allah haramkan dalam jual beli tersebut.

Syarat Jual Beli

  1. Adanya penjual dan pembeli. Ini merupakan hal yang paling oenting dalam jual beli. Tanpa adanya penjual dan pembeli, akad jual beli tidak akan berlangsung.
  2. Ada barang yang diperjualbelikan. Barang yang diperjualbelikan pun harus jelas. Jika barang yang diperjualbelikan tidak jelas, maka tidak sah akad juak beli tersebut.
  3. Ada ijab dan qabul. Atau disebut juga sebagai akad. Seperti penjual mengakatkan 'saya juak barang ini dengan harga sekian'. Atau pembeli yang mengatakan 'saya beli barang ini darimu dengan harga sekian'.

- Pelajari Lebih Lanjut

- Detail Jawaban

Kelas : 11 SMA

Mapel : Agama Islam

Materi : Bab 9 - Prinsip dan Praktik Ekonomi Islam

Kode Kategorisasi : 11.14.9

Kata Kunci : Pengertian, Syarat, Hukum Jual Beli

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh hurunfacil dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 02 Mar 16