Berikut ini adalah pertanyaan dari deaa3329 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
diatas, temukan jenis-jenis kata berikut; 11. Istifham 13. Isim Isyaroh 12. Athof (tawabi') 14. Isim Dhomir Muttashil ..
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
أرءيت الذي يكذب بالدين 1 فذلك الذي يدع اليتيم ٢ ولا يحض على طعام المسكين 3 فويل للمصلين 4 الذين هم عن صلاتهم ساهون 5 الذين هم يراءون 6 ويمنعون الماعون 7
12. وَ يَمْنَعُوْنَ
13. ذْٰلِكَ
14. صلاتهم
Penjelasan:
2. وَ يَمْنَعُوْنَ
huruf "wawu" disini dia sebagai huruf athof
dan "يمنعون" dia sebagai ma'tufnya,
13. ذْٰلِكَ
dia sebagai isyim syaroh karena pengertia daripada isim isyaroh itu isim yang menunjukan isyarat atau petunjuk. isim isyaroh (هذ، هده، ذلك، تلك)
14. صلاتهم
didalam kata di atas "him" itu merupakan dhomir mut
merupakan isim dhomir muthasil karena sebagai mana pengertian dari dhomir muthasil itu dhomir yang tersambung dengan isimnya صلاة disambung dengan dhomir هم
maaf kalo salah
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh zainizainijangkung dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 14 Sep 22