Bpk. Rudi adalah seorang petani, ia memiliki sawah yang luasnya

Berikut ini adalah pertanyaan dari yati2256 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Bpk. Rudi adalah seorang petani, ia memiliki sawah yang luasnya 2 Ha dan ia tanami padi. Selama pemeliharaan ia mengeluarkan biaya sebanyak Rp 5.000.000,-. Ketika panen hasilnya sebanyak 15 ton beras. Berapakah zakat hasil tani yang harus dikeluarkannya?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Zakat padi disesuaikan dengan diairi sendiri atau tidak.

Diairi dengan air hujan 10%

Diairi dengan tenaga sendiri 5%

Penjelasan:

Zakat padi dengan diairi air hujan.

10%×15ton(1500)=150kg

Zakat padi dengan diairi mandiri

5%×1500=75kg

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh fateemacholies dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 27 Jul 21