Jelaskan aspek-aspek pembaruan yang digagas oleh para pembaharu dalam bidang

Berikut ini adalah pertanyaan dari unknown pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jelaskan aspek-aspek pembaruan yang digagas oleh para pembaharu dalam bidang politik❕​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Aspek-aspekpembaharuan yang digagas oleh tokoh pembaharu dalambidang politik adalah :

  • Aspek politik gagasan Jamaludin Al Afgani ialah mengenai bentuk suatu negara dan pemerintahan, sistem demokrasi dan solidaritas islam.
  • Aspek politik gagasan Mustafa Kemal Ataturk ialah Memisahkan agama dan pemerintahan, bentuk Negara khalifah diganti dengan bentuk negara republik, menghapus pelajaran Arab dan Persia di sekolah-sekolah, menggantikan huruf latin dengan huruf Arab, meningkatkan emansipasi wanita.

Pembahasan

Pemikiran pembaharuan dunia islam adalah pemikiran tasawuf dan pemikiran ijtihad. Tokoh pemikir awal pembaharuan Islam di Mesir yaitu Jamaluddin Al-Afghani. Gagasan politik yang pertama muncul adalah gagasan Pan Islamisme (Persatuan Islam Se-dunia). Gagasan ini di suarakan oleh Jamaluddin al-Afghani (1839-1897 M). Jamaluddin Al-Afghani berpendapat bahwa muslim seharusnya bertindak secara rasional dan menerima gagasan yang dihasilkan oleh akal. Selanjutnya tokoh pembaharu islam di Turki adalah Mustafa Kemal Ataturk.

Pelajari lebih lanjut

Detail Jawaban

Kode           : 11.4.7

Kelas          : 2 SMA

Mapel         : Pendidikan Agama Islam

Bab             : Pembaruan Islam

Kata Kunci : Pemikiran pembaharuan Islam.

#AyoBelajar #SPJ2

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mhamadnoval1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 24 Jul 21