Berikut ini adalah pertanyaan dari nurhayatidjibo1 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
22. Perhatikan beberapa perilaku terpuji berikut!1. selalu sabar saat di hina
2. tidak menyontek saat ujian
3. tabah menghadapi cobaan
4. menyelesaikan tugas tepat waktu
Perilaku terpuji di atas yang mencerminkan keteladanan nabi Ayyub as.terdapat pada
nomor ----
A. 1 dan 3
B. 2 dan 3
C. 1 dan 4
D. 3 dan 4
2. tidak menyontek saat ujian
3. tabah menghadapi cobaan
4. menyelesaikan tugas tepat waktu
Perilaku terpuji di atas yang mencerminkan keteladanan nabi Ayyub as.terdapat pada
nomor ----
A. 1 dan 3
B. 2 dan 3
C. 1 dan 4
D. 3 dan 4
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
A. 1 dan 3
nabi Ayyub sendiri adalah nabi yang diberi cobaan berupa penyakit kulit oleh Allah SWT untuk menguji keimanannya
semoga bermanfaat
jadikan jawaban terbaik yaa
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Dynto dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 01 Aug 21