Tugas Rasul yang tercantum padaSurah al-An'am [6] ayat 48 adalah

Berikut ini adalah pertanyaan dari imfamili53 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Tugas Rasul yang tercantum pada
Surah al-An'am [6] ayat 48 adalah ...
25 Poin)​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Allah Subhanahu Wa Ta'ala berfirman:

وَمَا نُرْسِلُ الْمُرْسَلِيْنَ اِلَّا مُبَشِّرِيْنَ وَمُنْذِرِيْنَ ۚ فَمَنْ اٰمَنَ وَاَ صْلَحَ فَلَا خَوْفٌ عَلَيْهِمْ وَلَا هُمْ يَحْزَنُوْنَ

wa maa nursilul-mursaliina illaa mubasysyiriina wa mungziriin, fa man aamana wa ashlaha fa laa khoufun 'alaihim wa laa hum yahzanuun

"Para rasul yang Kami utus itu adalah untuk memberi kabar gembira dan memberi peringatan. Barang siapa beriman dan mengadakan perbaikan, maka tidak ada rasa takut pada mereka dan mereka tidak bersedih hati."

(QS. Al-An'am 6: Ayat 48)

Penjelasan:

tugas rasul yang tercantum pada surah Al- an'am (6) ayat ke 48 adalah untuk memberi kabar gembira dan memberi peringatan.

semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh azizahaisyah54 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 22 Aug 21