ketika diseru Wahai orang yang beriman di dalam Alquran maka​

Berikut ini adalah pertanyaan dari kuylogin399 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Ketika diseru Wahai orang yang beriman di dalam Alquran maka​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Dalam tafsirya Al-Misbah, Prof Quraish Shihab, mengatakan ayat yang diawali dengan kalimat "ya ayyuha alladzina amanu" adalah ayat-ayat yang turun di Makkah. Panggilan semacam ini, bukan saja merupakan panggilan mesra, melainkan juga dimaksudkan agar orang beriman itu diajak mempersiapkan diri melaksanakan kandungan ajakan.

Penjelasan:

ya ayyuha alladzina amanu (wahai orang-orang yang beriman)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rockmoon209 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 03 Dec 21