Perhatikan beberapa aspek berikut 1). Agama2). Rasa Malu3). Kepandaian4). Budi

Berikut ini adalah pertanyaan dari BeruangCool pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Perhatikan beberapa aspek berikut1). Agama
2). Rasa Malu
3). Kepandaian
4). Budi pekerti
5). Ketampanan
Aspek yang harus dimiliki seseorang muslim sesuai nasihat luqman kepada anaknya ditunjukan oleh angka....

A. 1,2,4
B. 1,3,5
C. 2,3,4
D. 2,4,5

pls bantu kakk
NO COPAS✅
NO NGASAL✅​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Soal

1). Agama

2). Rasa Malu

3). Kepandaian

4). Budi pekerti

5). Ketampanan

Aspek yang harus dimiliki seseorang muslim sesuai nasihat luqman kepada anaknya ditunjukan oleh angka....

Jawaban

A. 1,2,4

Penjelasan:

1. Agama

adalah Hal yang wajib di miliki seorang muslim, tidak dikatakan seorang muslim jika tidak memiliki(meyakini, mengamalkan) tentang Agama Islam.

2. Rasa Malu

dijelaskan dalam hadist, al haya'u minal iman,malu itu adalah sebagian dari iman. jika malu adalah bagian iman maka seseorang muslim wajib memilikinya.

الحياء من الايمان

3. Kepandaian

kepandaian tidak wajib di miliki seorang muslim,terkadang allah memberikan kekurangan kepada seseorang dalam hal berhitung, menulis, membaca atau lainnya.. tapi menurut allah yang paling mulia adalah orang yang bertaqwa.

ان لكرمكم عند الله اتقاكم

4. Budi Pekerti

adalah hal yang wajib di miliki seseorang muslim. Seorang Ulama berkata, pelajari lah adab sebelum mempelajari ilmu. dan rosul berkata bahwa dirinya diutus untuk menyempurnakan akhlaq manusia.

بعثت لأتمم مكارم الأخلاق

5. Ketampanan

allah subhanahu wata'ala tidak memandang ketampanan seseorang, karena yang paling utama dari seseorang adalah ketaqwaannya.

ان اكرمكم عند الله اتقاكم

maaf bila ada salah penulisan kata dalam bahasa arab.

Semoga membantu.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ukerap1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 27 Jul 21