Kronologi Masa Kelahiran Nabi Muhammad Saw Sampai Masa Dewasa....Peristiwa Pengangkatan

Berikut ini adalah pertanyaan dari deandrayusuf pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Kronologi Masa Kelahiran Nabi Muhammad Saw Sampai Masa Dewasa....Peristiwa Pengangkatan Muhammad Saw Sebagai Nabi Rasul....

Strategi Dakwah Nabi Muhammad Saw Di Mekkah....

Cara Meneladani Perjuangan Nabi Muhammad Saw di Mekkah....


Mohon Di Jawab Yahhh​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Nabi Muhammad adalah anak dari Aminah binti Wahab dan Abdullah bin Abdul Muthalib

Ia juga cucu dari juru kunci kakbah yakni Abdul muthalib dan Keponakan Abu Thalib

Ia lahir di Makkah 12 rabiul awal dan meninggal di Madinah 12 rabiul awal 632 M

nabi Muhammad diangkat menjadi rasul di usia 40 tahun dan menerima Wahyu yang pertama yaitu Al Alaq ayat 1-5

ketika haji wada ( Haji Terakhir ) ia menerima wahyu terakhir yaitu Al maidah Ayat 3

Strategi dakwah yang dilakukannya adalah secara sembunyi sembunyi dan terang terangan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh AdindaS75 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 06 Jan 22