2. Setelah menerima wahyu yang pertama,Rasulullah saw. tetap melaksanakankebiasaan beliau

Berikut ini adalah pertanyaan dari alifharis861 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

2. Setelah menerima wahyu yang pertama,Rasulullah saw. tetap melaksanakan
kebiasaan beliau bertahanus, namun Jibril
tidak datang-datang lagi padahal Rasulullah
menanti-nanti kedatangannya. Waktu di
mana Rasulullah menunggu datangnya
wahyu disebut dengan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Setelah wahyu pertama turun di Gua Hira Nabi Muhammad tidak lagi mendapatkan wahyu. Masa ini disebut oleh para sejarawan sebagai masa terputusnya wahyu.

Menurut Hamka, terputusnya wahyu kepada Nabi Muhammad itu sampai dua tahun (Tafsir Al-Azhar 29: 198). Nabi Muhammad sampai gelisah dan bingung kenapa Jibril tidak datang lagi. Bagaimana perasaan Nabi Muhammad ketika itu diungkapkan oleh Haekal panjang lebar sebagai berikut:

“Ia sedang menantikan bimbingan wahyu dalam menghadapi masalahnya itu, menantikan adanya penyuluh yang akan menerangi jalannya. Tetapi, wahyu itu terputus. Jibril pun tidak datang lagi kepadanya. Tempat di sekitarnya jadi sunyi, bisu. Ia merasa terasing dari orang dan dari dirinya. Kembali ia merasa dalam keakutan seperti sebelum turunnya wahyu. Konon Khadijah pernah mengatakan kepadanya:

“Mungkin Tuhan tidak menyukai engkau.”

Ia masih ketakutan, perasaan iu juga yang mendorong ia lagi pergi ke bukit-bukit dan menyendiri lagi dalam Gua Hira. Ia ingin membumbung tinggi dengan seluruh jiwanya, menghadapkan diri kepada Tuhan, akan menanyakan.

Semoga membantu,

jangan lupa jadikan jawaban terbaik, y makasih

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rahmat615 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 03 Dec 21