mengapa dalam melaksanakan haji laki-laki tidak boleh memakai pakaian yang

Berikut ini adalah pertanyaan dari tindewi24 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Mengapa dalam melaksanakan haji laki-laki tidak boleh memakai pakaian yang berjahit? ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Disyariatkannya melepas pakaian berjahit dalam ibadah haji dan umrah memiliki hikmah yang banyak, di antaranya; Mengingat keadaan manusia pada hari kebangkitan, karena nanti mereka akan dibangkitkan pada hari kiamat dalam keadaan tak beralas kaki dan telanjang.

Penjelasan:

Peringatan: Yang dimaksud dengan ‘pakaian berjahit’ adalah bukan kain yang ada jahitannya. Tapi yang dimaksud adalah kain yang dijahit sesuai bentuk salah satu anggota tubuh, seperti jaket; dijahit sesuai ukuran tangan dan dada, celana; dijahit sesuai ukuran kaki, sepatu; dijahit sesuai ukuran kaki. Sarung tangan bagi wanita; dijahit sesuai ukuran telapak tangan. Dengan demikian, dibolehkan menggunakan jam tangan yang ada jahitannya, sandal yang ada jahitannya dan sabuk yang ada jahitannya…dst.

semoga membantu, jadikan jawaban terbaik yaaa.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh 18190603 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 25 Jul 21