Perhatikan pernyataan berikut ini ! (1) Abu bakar selalu gosok

Berikut ini adalah pertanyaan dari aisyadindadindaaisya pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Perhatikan pernyataan berikut ini ! (1) Abu bakar selalu gosok gigi ketika bangun tidur (2) Usman selalu membantu temannya yang kesusahan (3) Umar selalu menyisihkan uang jajan untuk menabung (4) Ali tidak sombong walaupun di kelas termasuk anak yang pandai Pernyataan di atas yang termasuk prilaku tawaduk ditunjukkan oleh nomor …Pilihan tunggal.(2 Poin)

A. (1)

B. (2)

C. (3)

D. (4)


Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

D. (4) Ali tidak sombong walaupun di kelas termasuk anak yang pandai

Penjelasan:

Tawadhu' adalah sikap rendah diri walaupun memiliki kelebihan dan tidak ingin di puji.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ukerap1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 27 Jul 21