Berikut ini adalah pertanyaan dari seimannoverlin pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
KD 3.1312. Dimasa Pandemi Covid 19 ini belajar belum
diperbolehkan secara tatap muka cukup di
rumah saja, namun demikian dengan
kecanggihan dan teknologi saat ini kita dapat
belajar melalui internet yang disebut Daring
(dalam jaringan) dengan media smartphone.
Alya dan Irvan termasuk siswa yang belum
memiliki smartphone, sehingga setiap hari ia
harus menempuh jarak 1 km dengan berjalan
kaki menuju balai desa, untuk mendapatkan
komputer lengkap dan wifi gratis yang
disediakan pak Kades khusus untuk para
n
siswa ataupun pelajar. Hani dan Irvan belajar
dengan semangat.
Cerminan sikap yang terkandung pada
bacaan di atas adalah ....
A. Tawadhu
B. Sombong
C. Pantang menyerah
D. Hemat
diperbolehkan secara tatap muka cukup di
rumah saja, namun demikian dengan
kecanggihan dan teknologi saat ini kita dapat
belajar melalui internet yang disebut Daring
(dalam jaringan) dengan media smartphone.
Alya dan Irvan termasuk siswa yang belum
memiliki smartphone, sehingga setiap hari ia
harus menempuh jarak 1 km dengan berjalan
kaki menuju balai desa, untuk mendapatkan
komputer lengkap dan wifi gratis yang
disediakan pak Kades khusus untuk para
n
siswa ataupun pelajar. Hani dan Irvan belajar
dengan semangat.
Cerminan sikap yang terkandung pada
bacaan di atas adalah ....
A. Tawadhu
B. Sombong
C. Pantang menyerah
D. Hemat
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
c.pantang menyerah
Penjelasan:
semoga membantu
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh AiChan25 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 03 Jul 21