tajwid surat yunus 91 - 93? terima kasih​

Berikut ini adalah pertanyaan dari tiaratania0320 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Tajwid surat yunus 91 - 93? terima kasih

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Assalaamualaikum warahmatullahi wabarakaatuh. Hari libur bisa kita isi dengan berbagai macam kegiatan yang positif. Seperti halnya dengan kita menganalisis hukum tajwid Surat Yunus ayat 91 lengkap dengan penjelasannya. Tidak melulu hanya tidur atau istirahat saja. Meski memang diakui kalau hari libur itu waktu yang amat pas untuk mengistirahatkan badan. Termasuk pula dipakai untuk lebih dekat dengan seluruh anggota keluarga. Dimulai dari rumah terlebih dulu. Liburan akhir pekan bisa dimanfaatkan untuk lebih dekat berinteraksi dengan sang anak. Maklum, saat hari bekerja kita biasanya terlalu sibuk dengan urusan pekerjaan. Waktu untuk berkomunikasi dengan anak dan pasangan rasanya kurang. Inilah momen yang bisa digunakan dengan baik. Tetapi sekali lagi, belajar tentang ilmu agama Islam juga satu hal yang amat penting. Seperti dengan kita belajar ilmu tajwid. Baiklah kita simak saja uraian hukum tajwidnya berikut ini.

Penjelasan:

Hukum Tajwid Surat Yunus Ayat 91

1. Mad lazim kilmi mukhaffaf karena huruf mad bertemu dengan huruf bersukun dalam dua kata. Cara membacanya panjang 6 harakat.

2. Mad badal sebabnya huruf mad bertemu hamzah dalam satu kata akan tetapi posisi hamzah lebih dahulu dari huruf mad. Cara membacanya panjang 2 harakat.

3. Qalqalah sughra karena huruf qalqalah dal berharakat sukun dan posisinya di tengah kalimat. Cara membacanya dipantulkan secara ringan.

4. Mad lin karena huruf ya sukun didahului oleh huruf shad berharakat fathah. Dibaca panjang 2 harakat.

5. Qalqalah sughra karena huruf qalqalah ba berharakat sukun dan posisinya di tengah kalimat. Cara membacanya dipantulkan secara ringan.

6. Ikhfa karena huruf nun sukun bertemu huruf ta. Cara membacanya samar dengan dengung dan ditahan selama 3 harakat.

7. Alif lam qamariyah karena huruf alif lam bertemu huruf mim. Dibaca secara jelas.

8. Mad arid lissukun karena huruf mad jatuh sebelum huruf yang diwaqaf. Cara membacanya dengan dipanjangkan 2 sampai 6 harakat.

maaf klok salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ALICIASYAHFITRI dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 22 Nov 21