Berikut ini adalah pertanyaan dari unknown pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
- Jelaskan yang dimaksud Haji!
- Sebutkan rukun haji!
# Tarim is my new school
# Aku ga bakal ngelupain kalian semua :)
Bye see you next time!
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Pembahasan
wa'alaikumussalam warahmatullahi wabarokatuh kak. wah Mamat dan Titin sedih mendengarnya kak TvT, semoga ini keputusan yang baik buat kaka^^ sukses selalu kak:3. Kita bantu jawab ya kak^^
HAJI
Haji adalah rukun Islam yang ke 5. Haji adalah berkunjung ke baitullah (Makkah) setiap satu tahun sekali dan yang melaksanakannya adalah orang muslim yang mampu dan sudah memenuhi syarat. Haji itu ada rukunnya loh!!! apa aja emang? berikut rukun haji
- ihram
- wukuf
- thawaf
- sa'i
- tahallul
- tertib
sekarang sudah kita ketahui rukun haji ya^^ btw tentang rukun Islam nih, kita bahas sedikit yah.
Rukun Islam ada 5
- syahadat
- shalat
- zakat
- puasa
- pergi haji (bagi yang mampu)
segini aja yah, Mamat capek typing dari habis subuhTvT semoga membantu yaw>v<
~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~
Detail Jawaban
==============
- Mapel: PAI
- Kelas: 6 SD
- Materi: -
- Kode Kategorisasi: 3.14
- Kata Kunci: Haji
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh iyobana dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Fri, 20 Aug 21