Berikut ini adalah pertanyaan dari anggunputrioktadodi pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jelaskan jangka waktu pembayaran zakat fitrah Mengapa bisa menjadi sedekah biasatolong di bantu ya kak
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Dimulai sejak terbenamnya matahari hari terakhir Ramadhan (29 atau 30 Ramadhan) sampai terbitnya fajar 1 Syawal. Yaitu setelah salat subuh sebelum seorang muslim berangkat salat Id sampai pelaksanaan salat tersebut.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh yantocemunguts dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 05 Feb 22