Menurut pendapatmu apakah kondisi geografis suatu negara dapat mempengaruhi kegiatan

Berikut ini adalah pertanyaan dari rafligusion6692 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Menurut pendapatmu apakah kondisi geografis suatu negara dapat mempengaruhi kegiatan ekonomi masyarakatnya? jelaskan!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Letak geografis suatu daerah sangat berpengaruh pada kehidupan masyarakat. Tidak hanya dalam segi kehidupan sosial budaya, letak geografis juga berpengaruh pada jenis pekerjaan masyarakatnya.

karakteristik serta jenis pekerjaannya masing-masing :

  1. Dataran Tinggi ( Petani, Pemandu Wisata, dll )
  2. Dataran rendah ( Petani, peternakan, Perdagangan, dll )
  3. Laut / Pantai ( Petani garam, Nelayan, dll )

Semoga Membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Rynur59 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 04 Nov 21