Berikut ini adalah pertanyaan dari AndiAstried pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
1.Nabi yang fasih dalam berbicara dan berpidato adalah.........
2.Nabi Harun as merupakan ......... Nabi Musa as
3.Kelebihan yang dimiliki oleh Nabi Harun as adalah......
4.Nabi yang selalu menyertai Nabi Musa as adalah.......
5.Ketika Nabi Musa as meninggalkan Bani israil selama 40hari untuk menerima lembara-lembara yang berisi wahyu, penjaga Bani israil ketika itu adalah........
6.Lembah suci tempat Nabi Musa menerima wahyu adalah........
7.Nabi Musa as memiliki mukjizat, tongkatnya dapat berubah menjadi........
8.Orang yang menyelamatkan Nabi Musa saat masih bayi adalah........
9.Nabi Musa as menyempurnakan kerasullannya di.......
10.Nabi Musa pernah bekerja pada Nabi.........
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1.Nabi yang fasih dalam berbicara dan berpidato adalah nabi harun
2.Nabi Harun as merupakan kakak kandungNabi Musa as
3.Kelebihan yang dimiliki oleh Nabi Harun as adalah sangat pandai dalam berpidato.
4.Nabi yang selalu menyertai Nabi Musa as adalah nabi harun
5.Ketika Nabi Musa as meninggalkan Bani israil selama 40hari untuk menerima lembara-lembara yang berisi wahyu, penjaga Bani israil ketika itu adalah nabi harun
6.Lembah suci tempat Nabi Musa menerima wahyu adalah gunung sinai atau lembah suci yang ada di Palestina
7.Nabi Musa as memiliki mukjizat, tongkatnya dapat berubah menjadi Ular
8.Orang yang menyelamatkan Nabi Musa saat masih bayi adalahistriFiraun
9.Nabi Musa as menyempurnakan kerasullannya di bukit Tursina
10. Nabi Musa pernah bekerja pada Nabi Syuaib
Penjelasan:
no 6 menurut buku yang saya baca nabi musa menerima wahyu di gunung sinai tapi menurut ulama di Palestina ia mengatakan bahwa nabi musa menerima wahyu di lembah suci yang ada di Palestina tapi jawaban yg betulnya tu di gunung sinai
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh danuwarsi23 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 19 Feb 22