Harta yang diwakafkan bisa bersifat kelompok dan bisa perseorangan, pernyataan

Berikut ini adalah pertanyaan dari xennya pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Harta yang diwakafkan bisa bersifat kelompok dan bisa perseorangan, pernyataan di bawah ini yang bukan merupakan contoh wakaf perseorangan adalah ....5 points
masyarakat desa Batursari mengumpulkan iuran untuk renovasi mushala
Ibu Emi membangun empat buah sumur artesis untuk masyarakat pedesaan
Anwar memberikan seratus judul buku pada sebuah pondok pesantren
RS. Islam Sari Bunda mendapat tiga buah Ambulans dari Bapak Hasyim
D. Bu Zahra menyumbang Rp 100.000.000,00- untuk renovasi panti asuhan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Harta yang diwakafkan bisa bersifat kelompok dan bisa perseorangan, pernyataan di bawah ini yang bukanmerupakan contoh wakafperseorangan adalah .... 5 points

  • Masyarakat desa Batursari mengumpulkan iuran untuk renovasi mushala. ✔
  • Ibu Emi membangun empat buah sumur artesis untuk masyarakat pedesaan. ✘
  • Anwar memberikan seratus judul buku pada sebuah pondok pesantren. ✘
  • RS. Islam Sari Bunda mendapat tiga buah Ambulans dari Bapak Hasyim. ✘
  • Bu Zahra menyumbang Rp 100.000.000,00- untuk renovasi panti asuhan. ✘

Penjelasan:

Wakaf

  • Apabila di namakan perseorangan,maka di lakukan 1 orang saja.
  • Apabila dia dinamakan kelompok, maka di lakukan banyak orang, bisa satu masyarakat, satu kelas,satu sekolah dll.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ukerap1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 23 Aug 21