bertemunya huruf mad dengan huruf yang bertasydid dalam 1 kata

Berikut ini adalah pertanyaan dari yudibaelahyee pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Bertemunya huruf mad dengan huruf yang bertasydid dalam 1 kata dan panjang bacaan 6 harakat disebut mad​d....silakan komen !
tolong kasih tau jawaban ya!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

bertemunya huruf mad dengan huruf yang bertasydid dalam 1 kata dan panjang bacaan 6 harakat adalah

Mad Lazim Mutsaqqal Kalimi

Pembahasan

Ketika akan memulai membaca Al-Qur'an maka harus mengenal tentang Hukum Ilmu Tajwid dalam hukum ini sangat banyak pembagiannya tersendiri.

Hukum ilmu Tajwid dibagi menjadi beberapa hukum diantara nya, yaitu

  • Hukum nun sukun atau tanwin
  • Hukum alif lam
  • Hukum nun atau mim bertasydid
  • Hukum ra
  • Hukum qalqalah
  • Hukum fi'il
  • Hukum idgham
  • Hukum mim sukun
  • Hukum mad
  • Hukum nun washal
  • Hukum lam jalalah
  • Waqaf dan washal

Hukum bacaan Mad

Mad adalah bacaan yang dibaca panjang.

Mad terbagi menjadi 2, yaitu :

  • Mad asli
  • Mad Far'i artinya cabang dr Mad asli

Mad asli adalah bacaan fathah pada alif , dlommah pada wau sukun , kasrah pada ya sukun.

Mad Far'i adalah pembagian-pembagian dari mad asli

Pembagian dari mad far'i

Mad lazim mutsaqqal kalimi adalah apabila mad asli berhadapan dengan huruf yang bertanda tasydid dalam 1 kata maka dibaca dengan 6 harakat.

Contoh Mad lazim mutsaqqal kalimi

وَاِذَا لَقُوا الَّذِيْنَ اٰمَنُوْا قَالُوْٓا اٰمَنَّاۚ وَاِذَا خَلَا بَعْضُهُمْ اِلٰى بَعْضٍ قَالُوْٓا اَتُحَدِّثُوْنَهُمْ بِمَا فَتَحَ اللّٰهُ عَلَيْكُمْ لِيُحَاۤجُّوْكُمْ بِهٖ عِنْدَ رَبِّكُمْ ۗ اَفَلَا تَعْقِلُوْنَ Al-Baqarah[2]:76

Mad asli berhadapan pada Jim yang bertasydid.

Pelajari lebih lanjut  

____________________

Detail jawaban

Kelas : VIII

Mata pelajaran : Al qur'an Hadist

Bab : Mad

Kode soal : 8.14

Kata kunci : Hukum tajwid, mad

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh iyobana dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 03 Aug 21