zakat yang dilakukan jika telah mencapai batas tertentu dalam waktu

Berikut ini adalah pertanyaan dari aini62039 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Dasar

Zakat yang dilakukan jika telah mencapai batas tertentu dalam waktu 1 tahun disebut zakat​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

jawaban:

zakat harta benda

penjelasan:

Zakat harta benda. Jenis zakat yang kedua adalah zakat mal atau zakat harta benda, yaitu zakat yang wajib dikeluarkan ketika harta seseorang telah mencapai satu nisab dan kepemilikan telah mencapai 1 tahun (haul).

answer by : unaniswah06

semoga membantu

maaf kalau salah

jadikan jawaban terbaik ya

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh unaniswah06 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 05 Feb 22