10 contoh pertanyaan wawancara tentang cita-cita

Berikut ini adalah pertanyaan dari UbinUwon pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

10 contoh pertanyaan wawancara tentang cita-cita

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Apa cita-cita anda?

2. Sejak kapan anda memulai memikirkan cita-cita anda?

3. Mengapa anda memilih cita-cita ter sebut?

4. Siapa yang memotivasi anda memilih cita-cita tersebut?

5. Dimana anda menimba ilmu?

6. Bagaimana usaha yang anda lakukan untuk mewujudkan cita-cita anda?

7. Dimana anda akan mempraktikkan jika cita-cita anda tercapai?

8. Apa harapan anda dimasa depan ?

H. Hasil wawancara

1. Cita-cita saya yaitu ingin menjadi Dokter Umum

2. Saya memikirkan cita-cita pada saat saya kira-kira berumur 8 tahun,ketika saya duduk dikelas 3 SD.

3. Karena Penghasilan Uangnya banyak.

4. Karena termotivasi dari keinginan orang tua.

5. Saya sekarang menimba ilmu di IKIP PGRI Semarang

.

6. Pertama menyelesaikan S1 dulu di IKIP PGRI Semarang jurusan PPB, lalu melanjutkan di fakultas kedokteran.

7. Di Kampung tempat kelahiran saya.

8. Harapan saya kedepan adalah menjadi orang yang taat pada agama terutama, dan yang kedua adalah menjadi dokter yang profesional serta dapat berguna bagi masyarakat

Penjelasan:

Maaf kalo salah thanks

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh andrewmatsion dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 04 May 22