Setelah mempelajari dan memahami kejayaan-kejayaan yang diperoleh oleh kerajaan-kerajaan Islam

Berikut ini adalah pertanyaan dari rizvanrevanafapc1pac pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Setelah mempelajari dan memahami kejayaan-kejayaan yang diperoleh oleh kerajaan-kerajaan Islam sebelum dijajah oleh bangsa-bangsa barat.Buatlah essay singkat!terimakasih banyak ya,smga dapat kabar baik)​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

essay :

1. Bagaimana latar belakang masa kejayaan Islam bisa terjadi dan pada abad ke berapa?

2. Faktor apa saja yang menjadikan Islam mengalami masa kejayaan peradabannya terutama dlaam ilmu penetahuan dan teknologinya?

3. Dalam hal apa saja kemajuan yang dicapai pada masa kejayaan Islam

Penjelasan:

jawaban :

1. Zaman Kejayaan Islam (750 M - 1258 M) adalah masa ketika para filsuf, ilmuwan, dan insinyur dari Dunia Islam menghasilkan banyak kontribusi terhadap perkembangan teknologi dan kebudayaan, baik dengan menjaga tradisi yang telah ada ataupun dengan menambahkan penemuan dan inovasi mereka sendiri.

2. • Terjadinya Asimilasi.

• Kemajemukan dalam Pemerintahan dan Politik.

• Stabilitas Politik dan Ekonomi.

• Maraknya Gerakan Penerjemah.

• Tingginya Semangat Belajar dan Menggali Ilmu Pengetahuan.

3. Bidang politik, keagamaan, ekonomi, ilmu bangunan (arsitektur), sosial, dan bidang militer adalah beberapa contoh kemajuan Islam pada zaman ini. Pada masa Daulah Abbasiyah, kejayaan Islam ditandai dengan berkembang pesatnya ilmu pengetahuan, politik, arsitektur dan militer. Semua itu tidak secara tiba-tiba diperoleh.

___________________________________

#semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh intankamal2277 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 07 May 22