Berikut ini adalah pertanyaan dari rroah750 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Dasar
2. dari mana asal usul ketupat?
3. kenapa di namakan ketupat?
4.apa artinya RAMADHAN?
SELAMAT HARI RAYA IDUL Fitri
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. 4
2. ketupat berasal dari masa hidup Sunan Kalijaga, tepatnya pada masa syiar Islamnya pada abad ke-15 hingga ke-16.
"Sunan Kalijaga menjadikan ketupat sebagai budaya sekaligus filosofi Jawa yang berbaur dengan nilai keislaman
3.ketupat disebut “kupat” oleh masyarakat Jawa dan Sunda, teman-teman. Kata “kupat” memiliki arti “ngaku lepat”, dalam bahasa Indonesia artinya “mengakui kesalahan”. Selain itu “kupat” juga berarti “laku papat” atau empat laku yang tercermin dari empat sisi ketupat
4. Menahan diri dari nafsu
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh wahyudip876 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 30 Jul 22