Jelaskan tata cara melaksanakan ibadah haji

Berikut ini adalah pertanyaan dari kinanozan970 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Dasar

Jelaskan tata cara melaksanakan ibadah haji

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Tata Cara Mengerjakan Haji

1. Ihram

2. Wukuf

3. Thawaf Ifadhah

4. Sa'i

5. Berada Di Muzdalifah

6. Melontar Jumroh Aqabah

7. Mencukur Rambut

8. Melontar 3 Jumroh

9. Bermalam Di Mina

10. Thawaf Wada

Tahallul

Di serangkaian tata cara ibadah haji, ada yang bernama Tahallul. Itu adalah seorang jamaah yang sudah bebas dari Ihramnya. Serta telah melengkapi amalan-amalan hajinya. Tahallul haji sendiri ada 2 macam, tahallul pertama dan kedua.

1. Tahallul pertama menandakan sudah melakukan 2 perbuatan dari 3 bagian. Pertama, melempar jumroh aqabah dan mencukur rambut (bagi laki-laki). Kedua telah thawaf ifadhah, sa'i dan menggunting rambut.

  • Tahallul kedua atau tsani ketika orang tersebut telah melakukan 3 rangkaian manasik haji. Diantaranya melontar jumroh aqabah, mencukur rambut, thawaf ifadhah, serta sa'i.

Penjelasan:

semoga bermanfaat untuk semuanya yaa!

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh kaylasafania01 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 21 Aug 22