Berikut ini adalah pertanyaan dari faeyzaazka5a pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Dasar
2. Jelaskan pengertian dari Sijjin dan Illiyyin!
3. Siapakah yang dimaksud orang yang curang dalam timbangan
4. Siapakah yang dimaksud dengan orang yang durhaka?
5. Sebutkan 3 ciri orang yang Fujjar!
6. Al- Insyiqaq artinya ….
7. Sujud Tilawah artinya ….
8. Manusia ketika di akhirat dikelompokkan dalam dua golongan
yaitu ….
9. Tuliskan ayat sajdah yang terdapat dalam Qs. Al-Insyiqaq
dengan tulisan Arab!
10. Alam yang kita tempati sekarang ini disebut alam….
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. pada ayat pertama surat al mutofifin yg berasal dari kata thaffafa artinya mengurangi atau menambah sedikit. Menurut Ibnu kastir kalimat ath-thathfif artinya pengambilan sedikit dari timbangan atau penambahan. Maksud dari semua itu adalah kecurangan dalam timbangan.
2. Sijjin merupakan kitab yang mencatat segala perbuatan orang-orang durhaka, sedangkan illiyyin merupakan kitab yang mencatat segala perbuatan orang-orang yang berbakti, yang disaksikan malaikat-malaikat yang didekatkan kepada Allah.
3. ---------------
4. Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) durhaka adalah ingkar terhadap perintah (Tuhan, orangtua, dan sebagainya). Allah SWT telah memerintahkan kepada manusia untuk berbuat baik terhadap kedua orangtua terutama ibu. Ibulah yang sudah mengandung dan merawatnya hingga besar.
5. •Banyak Mendengar, Sedikit Bicara.
• Tidak Iri dengan Keberhasilan Orang Lain.
•Menerima Masukan atau Pendapat Orang Lain.
•Tidak Gengsi Mengaku Salah.
•Bisa Diajak Kompromi.
•Punya Banyak Teman.
• Mampu Mengendalikan Ego.
•Mendahulukan Kepentingan Orang Lain
6. Surah Al-Insyiqaq adalah surah ke-84 dalam al-Qur'an. Surah ini terdiri atas 25 ayat dan termasuk golongan surah-surah Makkiyah serta diturunkan setelah surah Al-Infitar. Dinamai Al Insyiqaaq, diambil dari perkataan yang terdapat pada permulaan surat ini, yang pokok katanya ialah insyiqaaq.
Arti: Terbelah
Ayat Sajdah: Ayat 21
Juz: Juz 30
Surah ke: 84
Jumlah ruku': 1 ruku'
Klasifikasi: Makkiyah
7. Sujud tilawah berarti tunduk dan merendahkan diri.
Sujud Tilawah merupakan sujud yang disebabkan karena membaca ayat Al-qur'an. Yaitu melaksanakan sujud setiap selesai membaca ayat sajdah.
8. Dua golongan ini akan mendapatkan balasan masing-masing seperti termaktub dalam QS Al Ghasyiyah. Golongan pertama adalah golongan manusia yang mukanya tertunduk penuh dengan muram durja dan penuh dengan kehinaan. ... Golongan kedua adalah golongan orang yang dalam Al-Quran disebut sebagai wujuhun na'imah (wajah berseri).
9. وَإِذَا قُرِئَ عَلَيْهِمُ ٱلْقُرْءَانُ لَا يَسْجُدُونَ ۩
10. Bumi adalah satu-satunya planet yang diketahui saat ini yang dapat mendukung kehidupan, dan fitur alamnya adalah subyek dari banyak bidang
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh tasyatasyademak dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 10 Apr 22