Berikut ini adalah pertanyaan dari khanza430 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Dasar
B. Selalu bersyukur kepada Allah SWT
C. Meminta dan menyembah kepada Allah SWT
D. Saling menyayangi dan taat kepada Allah SWT
2. Abdul melihat temannya sedang melakukan perbuatan tercela, kemudian Abdul mendekati temannya dan menasihatinya agar tidak melakukan perbuatan tersebut. Berdasarkan narasi di atas, perbuatan yang dilakukan Abdul mencerminkan pesan pokok Qur'an Surat....
A. Al-Fatihah
B. Al-Ikhlas
C. Al-Asr
D. An-Nasr
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Penjelasan:
1. d. saling menyanyangi dan taat kepada Allah SWT
karena pada pesan pokok surat Al-fatihah menjelaskan hanya akan menyembah kepada Allah SWT, dan akan saling menyanyangi sesama sebagai bentuk peneladanan pada Allah SWT pada ayat ke 3 yang berarti maha pengasih dan maha penyayang
2. c. al-asr
karena pada q.s Al asr menjelaskan tentang betapa rugi nya manusia, kecuali manusia yang
- beriman
- beramal shaleh
- saling menasehati dalam kebenaran dan kesabaran
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nxyaptrf dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 14 Aug 22