Berikut ini adalah pertanyaan dari yulianajember5 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Dasar
1. Mukjizat adalah?
2. Apa yang dimaksud Rasul Ulul 'Azmi?
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Mukjizat adalah perkara di luar kebiasaan yang dilakukan oleh Allah melalui para nabi dan rasul-Nya untuk membuktikan kebenaran kenabian dan keabsahan risalahnya.
ulul azmi memiliki arti orang-orang besar. Menurut buku Agama Islam yang ditulis Hj Hindun Anwar, ulul azmi adalah gelar yang diberikan kepada rasul yang memiliki ketabahan dan kesabaran luar biasa baiknya dalam menjalankan tugas yang suci.
JADIKAN JAWABAN TERCERDAS YA KAWAN
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh flowerwol dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 22 May 22