Jelaskan peran umat beragama dalam mewujudkan masyarakat beradab dan sejahtera​

Berikut ini adalah pertanyaan dari agung4084 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Dasar

Jelaskan peran umat beragama dalam mewujudkan masyarakat beradab dan sejahtera​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Umat beragama sangat berperan dalam mewujudkan masyrakat yang beradap dan sejahtera. Hal ini karena agama banyak menjelaskan tentang pentingnya beradab bagi semua umat agama khususnya umat yang bergama islam. Dalam ajaran islam banyak menjelaskan tentang adab-adab yang baik untuk dilakukan selama hidup di dunia sehingga umat islam terbiasa untuk menjadi orang yangb beradab. Selain itu dapat islam juga menjelaksan tentang bagaimana cara agar umat islam dapat hidup bahagia dan sejahtera.

Pembahasan

Perilaku manusia dalam islamsecara garis besar terbagi menjadi 2 bagian yaituperilaku terpuji dan perilaku tercela. Perilaku terpuji merupakan perilaku yang sesuai dengan ajaran islam dan memberikan banyak dampak positif bagi kehidupan manusia baik itu kehidupan di dunia maupun kehiudan di akhirat kelak. Sedangkan perilaku tercela merupakan perilaku yang tidak sesuai dengan ajaran islam dan memberikan banyak dampak negatif bagi kehidupan manusia baik itu kehidupan di dunia maupun kehiudan di akhirat kelak.

Banyak perilaku terpuji yang dapat dipraktikkan dalam kehidupan sehari-hari. Contoh perilaku yang termasuk dalam perilaku terpuji adalah:

  • Perilaku jujur, perilaku  jujur merupakan perilaku seseorang sesuai antara yang dilakukan atau diucapkan dengan kenyataan yang ada.
  • Perilaku amanah, perilaku amanah merupakan perilaku seseorang yang menjalankan kepercayaan yang telah dibuat dengan baik.
  • Perilaku istiqamah, perilaku  istiqamah merupakan perilaku seseorang yang konsisten dan teguh pendirian dalam melakukan sesuatu hingga meraih sesuatu yang diinginkan.
  • Perilaku berbaik sangka , perilaku berbaik sangka merupakan perilaku seseorang yang selalu beranggapan positif terhadap sesuatu yang dijalani dalam kehidupan sehari-hari.
  • Perilaku tawakkal, perilaku tawakkal merupakan perilaku seseorang yang selalu berserah diri kepada Allah atas semua hal yang dialami selam hidup di dunia.

Pelajari lebih lanjut  

  1. Meteri tentang perilaku menganggap harta adalah segalanya, pada yomemimo.com/tugas/15033071
  2. Materi tentang perilaku memuji orang lain, pada yomemimo.com/tugas/21076375
  3. Materi tentang perilaku yang dapat menyebabkan gangguan psikis, pada yomemimo.com/tugas/12613321

=======================

Detail jawaban

Kelas : VII

Mata pelajaran : Agama Islam

Bab :  Perilaku terpuji  

Kode soal : 7.14.4

#AyoBelajar

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh 30041108 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 23 Apr 21