Berikut ini adalah pertanyaan dari zaronplatinum pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Ikhfa :
Karena Nun Sukun Bertemu Syin dan dibaca samar samar.
Huruf ikhfa ada 15 yaitu : Jim, Shyin , dhod, Ta,Dal, To, Za,sin,Shod ,dho, fa ,qof ,kaf
ikhfa artinya menyamarkan
apabila ada nun mati atau tanwin yang bertemu dengan salah satu huruf yang berjumlah 15 atau huruf ikhfa dan huruf 15 itu adalah ج ش ض ت د ط ز س ص ث ذ ظ ف ق ك
dan cara membacanya dengan menyamarkan suara nun mati atau tanwin di antara idzhar dan idgham ke dalam salah satu huruf 15 disertai dengung tanpa mentasydidkan nya.
ikhfa mempunyai tiga tingkatan yaitu
- ikhfa A'laa artinya yang tertinggi maksudnya jika ada nun mati atau tanwin yang bertemu dengan salah satu huruf ikhfa yang berjumlah 3 yaitu tak dal tok . maka cara membacanya adalah dengan menampakan lebih banyak atau condong ke suara huruf ta dal tok daripada suara dengung
- ikhfa ad-naa artinya terendah
- ikhfa ausath yang artinya yang tengah-tengah
Idzhar Halqi:
karena ada tanwin dengan alif dan dibaca jelas atau terang
huruf izhar halqi ada 6 yaitu kha, Kho, ain, ghain, ha, Hamzah\Alif
idhar artinya nya jelas
dan halqi artinya tenggorokan
idhar artinya jelas atau terang
halqi artinya tenggorokan
bacaan idhar halqi adalah apabila ada nun mati atau tanwin yang bertemu dengan salah satu huruf halqi huruf yang keluar dari tenggorokan yang berjumlah 6 yaitu Hamzah , ha ,ain , ghain, kha ,Kho maka cara membacanya harus dibaca dengan jelas atau terang suara nun mati dan tanwinnya itu
cara membaca bacaan izhar yang benar: hindari
- jangan terlalu sangat suara nun mati atau tanwin Nya sehingga menimbulkan suara huruf atau kata baru yang sering disebut dengan tawallud
- jangan sampai berhenti atau terputus, sehingga menyerupai bacaan saktah (apabila di sela-sela hidung dengan tujuan untuk mengambil nafas)
- jangan terlalu lama suara nun mati atau tanwin Nya, sehingga menimbulkan suara ghunnah
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh NajlaDQ01 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 02 Aug 22