tuliskan v2 bahasa Inggris dari kalimat berikut Menyebutkan Merasa Membawa

Berikut ini adalah pertanyaan dari marwaayukinanti10 pada mata pelajaran B. inggris untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Tuliskan v2 bahasa Inggris dari kalimat berikutMenyebutkan
Merasa
Membawa
Kegagalan
Memberanikan
Menjadi
Mengisi
Mengadu
Mengikuti​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Verb-2:

Menyebutkan = mentioned

Merasa = felt

Membawa = brought

Kegagalan = failed

Memberanikan = dared

Menjadi = became

Mengisi = filled in

Mengadu = snitched on

Mengikuti​ = followed

Penjelasan:

Jawaban dicetak tebal dan merupakan materi pembelajaran Verb-2 (kata kerja ke-2) yang menjadi ciri khas dari bentuk kalimat Simple Past Tense karena menjelaskan aktivitas kegiatan di masa lampau dalam Bahasa Inggris.

Simple Past Tense:

(+) Subject + Verb-2 + Object

Contoh kalimat:

Menyebutkan = mentioned

Shementionedher son in her prayers last night.

Merasa = felt

The lion felt hungry a few hours ago.

Membawa = brought

The coach brought a new player to the team last week.

Kegagalan = failed

She failed to contact him yesterday.

Memberanikan = dared

She dared him to ask her out for a date a few minutes ago.

Menjadi = became

The sky became clear this morning.

Mengisi = filled in

They filled in the swimming pool with water two days ago.

Mengadu = snitched on

She snitched on her friends to the headmaster yesterday.

Mengikuti​ = followed

They followed her on instagram last week.

Semoga membantu ya.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh cyberpresent dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 14 Jan 23