Jelaskan peristiwa turunnya surah Al Alaq

Berikut ini adalah pertanyaan dari Destya1111 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Dasar

Jelaskan peristiwa turunnya surah Al Alaq

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Soal :

Jelaskan peristiwa turunnya surah Al Alaq

----------------------------

Jawaban :

PENDAHULUAN

Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh

Halo adik-adik para pejuang pencari ilmu, bagaimana kabarnya ?. kali ini Insha Allah kakak akan membantu menjawab pertanyaan adik-adik diatas yaitu “Jelaskan peristiwa turunnya surah Al Alaq   . langsung saja ya kita bahas.

PEMBAHASAN

Surah Al Alaq merupakan surah ke 96 dalam AL quran, terletaka pada juz 30 dan terdiri dari 19 ayat. Termasuk surah makkiyah, surah ini berarti segumpal darah. Ayat 1 – 5 dalam surah ini merupakan ayat yang pertama kali diwahyukan kepada Rasulullah. Peristiwa turunnya adalah Ketika itu Rasulullah bermimpi ada yang mendatangainya berkata “iqro” , kemudian timbul keinginan beliau untuk menyepi di gua hira, selama berada disana makanan belaiu diantarkan oleh khadijah. Sampai suatu saat  kemudian muncul malaikat  jibril menyampaikan wahyu 5 awal surah al alaq ini. Yang didalamnya da perintah untuk membaca tanda-tanda kebesaran ALLAH, dan mengajak manusia untuk berpikir mengenai penciptaan.

اقْرَأْ بِاسْمِ رَبِّكَ الَّذِي خَلَقَ


________________________________________

Bacalah dengan (menyebut) nama Tuhanmu Yang menciptakan,

خَلَقَ الْإِنْسَانَ مِنْ عَلَقٍ


________________________________________

Dia telah menciptakan manusia dari segumpal darah.

اقْرَأْ وَرَبُّكَ الْأَكْرَمُ


________________________________________

Bacalah, dan Tuhanmulah Yang Maha Pemurah,

الَّذِي عَلَّمَ بِالْقَلَمِ


________________________________________

Yang mengajar (manusia) dengan perantaran kalam,

عَلَّمَ الْإِنْسَانَ مَا لَمْ يَعْلَمْ


________________________________________

Dia mengajar kepada manusia apa yang tidak diketahuinya.

كَلَّا إِنَّ الْإِنْسَانَ لَيَطْغَىٰ


________________________________________

Ketahuilah! Sesungguhnya manusia benar-benar melampaui batas,

أَنْ رَآهُ اسْتَغْنَىٰ


________________________________________

karena dia melihat dirinya serba cukup.

إِنَّ إِلَىٰ رَبِّكَ الرُّجْعَىٰ


________________________________________

Sesungguhnya hanya kepada Tuhanmulah kembali(mu).

أَرَأَيْتَ الَّذِي يَنْهَىٰ


________________________________________

Bagaimana pendapatmu tentang orang yang melarang,

عَبْدًا إِذَا صَلَّىٰ


________________________________________

seorang hamba ketika mengerjakan shalat,

أَرَأَيْتَ إِنْ كَانَ عَلَى الْهُدَىٰ


________________________________________

bagaimana pendapatmu jika orang yang melarang itu berada di atas kebenaran,

أَوْ أَمَرَ بِالتَّقْوَىٰ


________________________________________

atau dia menyuruh bertakwa (kepada Allah)?

أَرَأَيْتَ إِنْ كَذَّبَ وَتَوَلَّىٰ


________________________________________

Bagaimana pendapatmu jika orang yang melarang itu mendustakan dan berpaling?

أَلَمْ يَعْلَمْ بِأَنَّ اللَّهَ يَرَىٰ


________________________________________

Tidaklah dia mengetahui bahwa sesungguhnya Allah melihat segala perbuatannya?

كَلَّا لَئِنْ لَمْ يَنْتَهِ لَنَسْفَعًا بِالنَّاصِيَةِ


________________________________________

Ketahuilah, sungguh jika dia tidak berhenti (berbuat demikian) niscaya Kami tarik ubun-ubunnya,

نَاصِيَةٍ كَاذِبَةٍ خَاطِئَةٍ


________________________________________

(yaitu) ubun-ubun orang yang mendustakan lagi durhaka.

فَلْيَدْعُ نَادِيَهُ


________________________________________

Maka biarlah dia memanggil golongannya (untuk menolongnya),

سَنَدْعُ الزَّبَانِيَةَ


________________________________________

kelak Kami akan memanggil malaikat Zabaniyah,

كَلَّا لَا تُطِعْهُ وَاسْجُدْ وَاقْتَرِبْ ۩


________________________________________

sekali-kali jangan, janganlah kamu patuh kepadanya; dan sujudlah dan dekatkanlah (dirimu kepada Tuhan).


KESIMPULAN

Surah Al Alaq merupakan surah ke 96 dalam AL quran, terletaka pada juz 30 dan terdiri dari 19 ayat. Termasuk surah makkiyah, surah ini berarti segumpal darah. Ayat 1 – 5 dalam surah ini merupakan ayat yang pertama kali diwahyukan kepada Rasulullah Peristiwa turunnya adalah Ketika itu Rasulullah bermimpi ada yang mendatangainya berkata “iqro” , kemudian timbul keinginan beliau untuk menyepi di gua hira, kemudian muncul jibril menyampaikan wahyu 5 awal surah al alaq ini. Yang didalamnya da perintah untuk membaca tanda-tanda kebesaran ALLAH, dan mengajak manusia untuk berpikir mengenai penciptaan.


PELAJARI LEBIH LANJUT

Demikian jawaban kakak, semoga dapat membantu, nah adik-adik untuk soal-soal perkara agama lain, adik-adik bisa cek link dibawah ini yaa. Insha ALLAH jawaban-jawabannya khair karena sudah terverifikasi oleh team brainly . cekidot !


4. Kisah-Kisah moral mengenai Al Quran !


cek disini yomemimo.com/tugas/16995203


5. Kaum yang mempunyai keyakinan bahwa Allah merasa lelah setelah membuat alam semesta dalam enam hari adalah !


cek disini yomemimo.com/tugas/16824826


6. Perihal Al Quran dalam ayat Al Furqon ayat 1.


Cek disini yomemimo.com/tugas/16824168


Oke adik adik Semangat!  Jangan lupa jadikan jawaban TERBAIK !



Soal : Jelaskan peristiwa turunnya surah Al Alaq ----------------------------Jawaban :PENDAHULUANAssalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuhHalo adik-adik para pejuang pencari ilmu, bagaimana kabarnya ?. kali ini Insha Allah kakak akan membantu menjawab pertanyaan adik-adik diatas yaitu “Jelaskan peristiwa turunnya surah Al Alaq   . langsung saja ya kita bahas.PEMBAHASANSurah Al Alaq merupakan surah ke 96 dalam AL quran, terletaka pada juz 30 dan terdiri dari 19 ayat. Termasuk surah makkiyah, surah ini berarti segumpal darah. Ayat 1 – 5 dalam surah ini merupakan ayat yang pertama kali diwahyukan kepada Rasulullah. Peristiwa turunnya adalah Ketika itu Rasulullah bermimpi ada yang mendatangainya berkata “iqro” , kemudian timbul keinginan beliau untuk menyepi di gua hira, selama berada disana makanan belaiu diantarkan oleh khadijah. Sampai suatu saat  kemudian muncul malaikat  jibril menyampaikan wahyu 5 awal surah al alaq ini. Yang didalamnya da perintah untuk membaca tanda-tanda kebesaran ALLAH, dan mengajak manusia untuk berpikir mengenai penciptaan. اقْرَأْ بِاسْمِ رَبِّكَ الَّذِي خَلَقَ________________________________________Bacalah dengan (menyebut) nama Tuhanmu Yang menciptakan, خَلَقَ الْإِنْسَانَ مِنْ عَلَقٍ________________________________________Dia telah menciptakan manusia dari segumpal darah. اقْرَأْ وَرَبُّكَ الْأَكْرَمُ________________________________________Bacalah, dan Tuhanmulah Yang Maha Pemurah, الَّذِي عَلَّمَ بِالْقَلَمِ________________________________________Yang mengajar (manusia) dengan perantaran kalam, عَلَّمَ الْإِنْسَانَ مَا لَمْ يَعْلَمْ________________________________________Dia mengajar kepada manusia apa yang tidak diketahuinya. كَلَّا إِنَّ الْإِنْسَانَ لَيَطْغَىٰ________________________________________Ketahuilah! Sesungguhnya manusia benar-benar melampaui batas, أَنْ رَآهُ اسْتَغْنَىٰ________________________________________karena dia melihat dirinya serba cukup. إِنَّ إِلَىٰ رَبِّكَ الرُّجْعَىٰ________________________________________Sesungguhnya hanya kepada Tuhanmulah kembali(mu). أَرَأَيْتَ الَّذِي يَنْهَىٰ________________________________________Bagaimana pendapatmu tentang orang yang melarang, عَبْدًا إِذَا صَلَّىٰ________________________________________seorang hamba ketika mengerjakan shalat, أَرَأَيْتَ إِنْ كَانَ عَلَى الْهُدَىٰ________________________________________bagaimana pendapatmu jika orang yang melarang itu berada di atas kebenaran, أَوْ أَمَرَ بِالتَّقْوَىٰ________________________________________atau dia menyuruh bertakwa (kepada Allah)? أَرَأَيْتَ إِنْ كَذَّبَ وَتَوَلَّىٰ________________________________________Bagaimana pendapatmu jika orang yang melarang itu mendustakan dan berpaling? أَلَمْ يَعْلَمْ بِأَنَّ اللَّهَ يَرَىٰ________________________________________Tidaklah dia mengetahui bahwa sesungguhnya Allah melihat segala perbuatannya? كَلَّا لَئِنْ لَمْ يَنْتَهِ لَنَسْفَعًا بِالنَّاصِيَةِ________________________________________Ketahuilah, sungguh jika dia tidak berhenti (berbuat demikian) niscaya Kami tarik ubun-ubunnya, نَاصِيَةٍ كَاذِبَةٍ خَاطِئَةٍ________________________________________(yaitu) ubun-ubun orang yang mendustakan lagi durhaka. فَلْيَدْعُ نَادِيَهُ________________________________________Maka biarlah dia memanggil golongannya (untuk menolongnya), سَنَدْعُ الزَّبَانِيَةَ________________________________________kelak Kami akan memanggil malaikat Zabaniyah, كَلَّا لَا تُطِعْهُ وَاسْجُدْ وَاقْتَرِبْ ۩________________________________________sekali-kali jangan, janganlah kamu patuh kepadanya; dan sujudlah dan dekatkanlah (dirimu kepada Tuhan). KESIMPULAN Surah Al Alaq merupakan surah ke 96 dalam AL quran, terletaka pada juz 30 dan terdiri dari 19 ayat. Termasuk surah makkiyah, surah ini berarti segumpal darah. Ayat 1 – 5 dalam surah ini merupakan ayat yang pertama kali diwahyukan kepada Rasulullah Peristiwa turunnya adalah Ketika itu Rasulullah bermimpi ada yang mendatangainya berkata “iqro” , kemudian timbul keinginan beliau untuk menyepi di gua hira, kemudian muncul jibril menyampaikan wahyu 5 awal surah al alaq ini. Yang didalamnya da perintah untuk membaca tanda-tanda kebesaran ALLAH, dan mengajak manusia untuk berpikir mengenai penciptaan.PELAJARI LEBIH LANJUTDemikian jawaban kakak, semoga dapat membantu, nah adik-adik untuk soal-soal perkara agama lain, adik-adik bisa cek link dibawah ini yaa. Insha ALLAH jawaban-jawabannya khair karena sudah terverifikasi oleh team brainly . cekidot !4.	Kisah-Kisah moral mengenai Al Quran ! cek disini brainly.co.id/tugas/169952035.	Kaum yang mempunyai keyakinan bahwa Allah merasa lelah setelah membuat alam semesta dalam enam hari adalah ! cek disini brainly.co.id/tugas/168248266.	Perihal Al Quran dalam ayat Al Furqon ayat 1. Cek disini brainly.co.id/tugas/16824168Oke adik adik Semangat!  Jangan lupa jadikan jawaban TERBAIK !

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh a1m dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 02 Nov 17