Kita juga dianjurkan untuk tidak bersikap boros dalam menggunakan uang

Berikut ini adalah pertanyaan dari arinaDahayu pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Dasar

Kita juga dianjurkan untuk tidak bersikap boros dalam menggunakan uang jajan, tidak menghabiskan uang jajannya setiap pergi ke sekolah, tetapi menabung sebagian uangnya di tabungan. Banyak sekali manfaat dari bersikap hemat. Berikut ini yang bukan termasuk manfaat bersikap hemat adalah . . .A. Mencukupi kebutuhan di masa depan B. Bisa menjadi kaya
C. Menyisihkan untuk bersedekah
D. Tidak bisa bebas membelanjakan uang​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

d.tidak bisa bebas membelanjakan uang

Penjelasan:

jadikan jawaban tercerdas

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh lutfiashafa612 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 22 May 22