Berikut ini adalah pertanyaan dari nurami868 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Dasar
11. Kerajaan ini diambil dari nama sebuah mata air yang berasal dari Syam yang disebut Ghassan, dan menganut agama Masehi yang di terimanya dari bangsa Romawi dan mereka yang membawa agama Masehi ke Jazirah Arab, kerajaan tersebut adalah... A. Kerajaan Ma'in C. Kerajaan Ghassan D. Kerajaan Himyar. B. Kerajaan Kindah 12. Risalah yang dibawa oleh Nabi Muhammad saw bersifat menyeluruh, yang ditujukan kepada seluruh umat manusia. Hal ini sesuai dengan misi beliau, yaitu... A. Sebagai Rahmatan lil'alamiin B. Sebagai Khotamul ambiya C. Sebagai Uswatun Khasanah D. Sebagai penyempurna Akhlak 13. Ketika masyarakat Makkah sebelum Islam datang masyarakatnya mayoritas menyembah berhala dan akhlaknya sangat tidak terpuji, melihat masyarakatnya seperti itu maka Nabi Muhammad saw melakukan semedi/ berkhilwat di Gua Hiro, sehingga turunlah wahyu yang pertamayaitu.... A. Qur'an surat Al Hijr ayat 94 B. Qur'an Surat Al'Alaq ayat 1-5 14. Terjemahan QS Al-'Alaq ayat 3 yang benar dibawah ini adalah... A. Bacalah dengan menyebut nama Tuhanmu yang telah menciptakan. C. Qur'an Surat Al-Iklas ayat 1-4 D. Qur'an Surat Al Ngalaq ayat 1-5 B. Dia menciptakan manusia dari segumpal darah C. Bacalah dan Tuhanmulah yang maha pemurah D. Yang mengajar manusia dengan perantara kalam, 15. Setelah menerima wahyu, Nabi Muhammad saw mulai berdakwah, sasaran dakwahnya terbatas pada orang-orang yang dekat disekitar beliau, yng mula-mula menerima dakwahnya dari kalangan hamba sahaya adalah.... A. Sa'ad bin abi waqosh C. Zaid bin Haritsah B. Tholhah bin ubaidillah D. Zaed bin Tsabit ammad saw saat berdakwah secara diam-diam adalah di rumah.
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
11. C
12. A
13. B
14. C
15. C
Semoga membantu, jadikan jawabanku menjadi jawaban terbaik dan maaf jika salah
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh fayrieroca dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 11 Mar 23