apa ciri-ciri orang yang ikhlas beramal?​

Berikut ini adalah pertanyaan dari pujisari790 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Dasar

Apa ciri-ciri orang yang ikhlas beramal?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

ciri-ciri orang yang ikhlas beramal:

1)bersedekah walaupun penghasilannya dikit

2)tidak mengharapkan imbalan kepada orang lain

3)berbuat baik dengan tulus

4)selalu mengingat Allah Yang Maha Esa

5)bersikap biasa saja jika dipuji/dihina oleh orang lain

6)selalu bersyukur

7)tidak mengeluh terhadap apa yang dia timpa

8)selalu beribadah dengan baik

----------------------------------------------

ikhlas adalah:

mengerjakan sesuatu dengan tulus dan selalu di sisi Allah, dan mengikuti arahan yang diberikan dengan baik, dan mengikuti ajaran Rasul

_________________________

<semoga membantu>

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh lisa7849cat dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 22 May 22