1.nama istri nabi hud 2.nama putra putri nabi hud 3.nama

Berikut ini adalah pertanyaan dari aprilauliadana pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Dasar

1.nama istri nabi hud 2.nama putra putri nabi hud 3.nama kakek nenek nabi hud 4 .nama ayah nabi hud 5.nama ibu nabi hud ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Nabi HUD AS.

Nama: Hud bin Abdullah.

Garis Keturunan: Adam As. ⇒ Syits ⇒ Anusy ⇒ Qinan ⇒ Mihlail ⇒ Yarid ⇒ Idris As. ⇒ Matusyalih ⇒ Lamak ⇒ Nuh As. ⇒ Sam ⇒ Iram (Aram) ⇒ ‘Aush (‘Uks) ⇒ ‘Ad ⇒ al-Khulud ⇒ Rabah ⇒ Abdullah ⇒ Hud As.

Usia: 130 tahun.

Periode sejarah: 2450-2320 SM.

Tempat diutus: Al-Ahqaf (antara Yaman dan Oman).

Tempat wafat: Bagian Timur Hadhramaut Yaman.

Sebutan kaumnya: Kaum ‘Ad.

Al-Quran menyebutkan namanya sebanyak: 7 kali.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh andynakiarra28 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 20 May 23