Berikut ini adalah pertanyaan dari hauraafajar19 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Sebutkan langkah untuk mengatur jenis tulisan dan ukuran huruf
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Ukuran huruf:
1. Pilih teks atau sel dengan teks yang ingin di ubah. Untuk memilih semua teks dalam dokumen Word, tekan Ctrl + A.
2. Di tab Beranda, klik ukuran font dalam kotak Ukuran Font. (Yg ada nomornya itu)
3. Ketik aja ukuran yang diinginkan
Untuk jenis teks, lakuin seperti tadi, di tab beranda klik yang di samping ukuran font “calibri”
1. Pilih teks atau sel dengan teks yang ingin di ubah. Untuk memilih semua teks dalam dokumen Word, tekan Ctrl + A.
2. Di tab Beranda, klik ukuran font dalam kotak Ukuran Font. (Yg ada nomornya itu)
3. Ketik aja ukuran yang diinginkan
Untuk jenis teks, lakuin seperti tadi, di tab beranda klik yang di samping ukuran font “calibri”
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh fidelyaazkalitha dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 06 Aug 23