Makna Q.S. al- Maidah/5:2-3 dan Q.S. al-Hujurat/49:12-13​

Berikut ini adalah pertanyaan dari rindusenja55 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Dasar

Makna Q.S. al- Maidah/5:2-3 dan Q.S. al-Hujurat/49:12-13​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

makna Q.S. Al Maidah/5:2 larangan tolong menolong dalam mengerjakan keburukan dan dosa, sedangkan kita di haruskan untuk saling tolong menolong dalam mengerjakan kebaikan dan taqwa.

makna Q.S. Al Maidah/5:3 Allah SWT menyempurnakan agama Islam

makna Q.S Al Hujurat/49:12 Kita tdk boleh mencari cari kesalahan atau aib saudara kita, karena kita akan dianggap memakan daging saudara kita sendiri

makna Q.S. Al Hujurat/49:13 Allah SWT menciptakan laki laki dan perempuan untuk saling mengenal, dan jg dari suku bangsa yg berbeda beda

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nurimusfirah11 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 05 Aug 23