sikap yang bertentangan dengan sikap rendah hati sehingga harus ditinggalkan

Berikut ini adalah pertanyaan dari linaerlinanst pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Dasar

sikap yang bertentangan dengan sikap rendah hati sehingga harus ditinggalkan oleh umat islam adalah sikap bantu jawab kak ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

sombong

Penjelasan:

SALAH satu sifat manusia yang menjadi akar dosa adalah sombong. Sifat ini membuat manusia menganggap diri lebih dari pada yang lain, dan serentak meremehkan orang lain. Sifat sombong kerap disebut pula dengan istilah tinggi hati. Ini pun menyiratkan perendahan terhadap orang lain, sekaligus pengangkatan diri sendiri yang melampaui orang lain dalam pelbagai aspek. Segala yang lebih disematkan pada diri sendiri: lebih pintar, lebih kaya, lebih baik, lebih cantik, lebih ganteng, lebih suci, dll.

Kesombongan menjerumuskan manusia tindakan tidak adil atau berat sebelah. Sesama dipandang rendah, sedangkan dirinya dianggap lebih tinggi. Ada sikap prejudice dan diskriminatif terhadap sesama secara tidak adil. Sesama dihakimi dan dinilai buruk, sedangkan diri sendiri dinilai benar. Dengan cara demikian orang sombong bertindak sebagai "hakim diskriminatif" terhadap orang lain. Sikap ini tentu saja bertentangan dengan kehendak ilahi maupun kodrat kemanusiaan sebagai makhluk cinta kasih.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh pintarbelajar23 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 22 May 23