Q. Asia timurnegara ini terletak di benua Asia, tepatnya Asia

Berikut ini adalah pertanyaan dari unknown pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Q. Asia timurnegara ini terletak di benua Asia, tepatnya Asia timur. Negara ini beribukota di Pyongyang. Negara ini berbatasan dengan Korea Selatan dan China. Negara ini mempunyai letak astronomis yaitu 37°LU – 43°LU dan 124°BT – 131°BT. Negara apakah aku​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

 {\red { Korea Utara } }

PEMBAHASAN

Korea utara adalah negara yang terletak di asia timur berbatasan dengan Korea Selatan, rusia, china, dan Laut Jepang. Ibukota korea utara adalah pyongyang, pyongyang merupakan kota terbesar di Korea Utara, yang artinya tanah datar.

Luas Korea Utara 121.730 km² kepala pemerintahan nya adalah Kim Jong - un, Selain korea Utara yang terletak di asia timur adapun negara negara lainnya yg ada di asia timur seperti china, jepang, mongolia, taiwan, korea selatan.

PELAJARI LEBIH LANJUT

» Materi selanjutnya ada di link :

DETAIL JAWABAN

  • Mapel : Geografi
  • Kelas : Vlll
  • Materi : Bab - 4 Mobilitas Sosial
  • Kode Soal : 8
  • Kode Kategorisasi : 8.8.4

Kata Kunci : Asia timur, korea Utara, Pyongyang.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Frozzax dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 02 May 22