Yasin melakukan perjalanan dari kota Jakarta menuju kota Solo pada

Berikut ini adalah pertanyaan dari ibrahimoke222 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Dasar

Yasin melakukan perjalanan dari kota Jakarta menuju kota Solo pada saat bulan Ramadan ia menaiki sepeda motor perjalanan yang ia tempuh memakan waktu sekitar 15 jam puasa bagi asin pada hari itu hukumnya​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Yasin melakukan perjalanan dari kota Jakarta menuju kota Solo pada saat bulan Ramadan ia menaiki sepeda motor perjalanan yang ia tempuh memakan waktu sekitar 15 jam puasa bagi asin pada hari itu hukumnya Tetap wajib Namun diringankan

Penjelasan

"Dari Aisyah ra, ia berkata bahwa Hamzah bin Amr al-Aslami pernah bertanya kepada Rasulullah SAW mengenai puasa dalam perjalanan. Lantas beliau pun menjawab, 'Jika kamu menghendaki maka berpuasalah, dan jika kamu tidak menghendaki maka batalkanlah".

(HR. Muslim).

Ketentuan puasa Ramadan bagi musafir dalam membatalkan atau melanjutkan puasa tergantung pada kondisi. Ada kondisi yang menyebabkan kamu harus dan boleh membatalkan puasa, ada pula kondisi yang membuat kamu tidak boleh membatalkannya.

Walaupun boleh membatalkan atau tidak berpuasa, seorang musafir tetap wajib mengganti pausa tersebut di luar bulan Ramadan

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh EksAphrodite dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 02 Jan 23