Berikut ini adalah pertanyaan dari vancaade819 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Asiyah binti Muzahim atau biasa dikenal istri raja Fir'aun.
Penjelasan:
Asiyah binti Muzahim sangat menginginkan punya anak.Pada saat para dayang istana sedang keluar untuk mandi seperti biasanya,mereka menemukan seorang bayi dengan keranjang bayi mengapung.Mereka bergegas membawa bayi tersebut kepada Asiyah.Asiyah begitu gembira dengan kedatangan bayi tersebut.Asiyah memohon kepada Fir'aun agar bayi itu boleh ia besarkan sebagaimana anaknya sendiri.Fir'aun hanya berkata "anak itu untukmu, sedangkan aku tidak membutuhkan nya".
Bayi tersebut yang merupakan Nabi Musa as dirawat dan dibesarkan oleh Asiyah dengan penuh kasih sayang,dan disusui oleh ibu nya sendiri.
Semoga membantu:)
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh AnakMtsDarulUlum dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 17 Sep 22