Sebutkan hikmah dari Tadarus Al Qur'an

Berikut ini adalah pertanyaan dari 085289501440 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Dasar

Sebutkan hikmah dari Tadarus Al Qur'an

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Berikut adalah sejumlah hikmah dari kegiatan Tadarus Al-Quran:

  1. Mendapatkan pahala dan derajat yang mulia di sisi Allah SWT
  2. Mendapatkan syafaat di dunia dan akhirat kelak
  3. Menjadikan diri lebih dekat lagi kepada Allah SWT
  4. Mendapatkan ketenangan jiwa
  5. Dikumpulkan di syurga Allah SWT bersama para malaikat
  6. Menjadi pembeda diri dari mereka yang munafik dan kafir

Dan lain sebagainya.

» Pembahasan

Tadarus Al-Quran adalah kegiatan bermajelis yang dilaksanakan dengan membaca Al-Quran dan kemudian mempelajari maknanya secara mendalam. Ibadah Tadarus Al-Quran ini khususnya di Indonesia umum dilaksanakan di Bulan Ramadhan.

Tadarus Al-Quran ini adalah ibadah yang mendatangkan kebaikan dan hikmah. Selain pahala juga ilmu yang mendekatkan diri pada Allah SWT dan ketenangan jiwa.

» Pelajari Lebih Lanjut:

• • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • •

» Detil Jawaban

Kode           : 6.14.5

Kelas          : 1 SMP

Mapel         : Pendidikan Agama Islam

Bab             : Ibadah Pada Bulan Ramadhan

Kata Kunci : Tadarus, Ramadhan, Membaca, Himah

Berikut adalah sejumlah hikmah dari kegiatan Tadarus Al-Quran:Mendapatkan pahala dan derajat yang mulia di sisi Allah SWTMendapatkan syafaat di dunia dan akhirat kelakMenjadikan diri lebih dekat lagi kepada Allah SWTMendapatkan ketenangan jiwaDikumpulkan di syurga Allah SWT bersama para malaikatMenjadi pembeda diri dari mereka yang munafik dan kafirDan lain sebagainya.» PembahasanTadarus Al-Quran adalah kegiatan bermajelis yang dilaksanakan dengan membaca Al-Quran dan kemudian mempelajari maknanya secara mendalam. Ibadah Tadarus Al-Quran ini khususnya di Indonesia umum dilaksanakan di Bulan Ramadhan. Tadarus Al-Quran ini adalah ibadah yang mendatangkan kebaikan dan hikmah. Selain pahala juga ilmu yang mendekatkan diri pada Allah SWT dan ketenangan jiwa.» Pelajari Lebih Lanjut:	Materi tentang arti tadarus brainly.co.id/tugas/2885726Materi tentang pengertian tadarus al-quran https://brainly.co.id/tugas/8545309• • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • •» Detil JawabanKode           : 6.14.5Kelas          : 1 SMPMapel         : Pendidikan Agama IslamBab             : Ibadah Pada Bulan RamadhanKata Kunci : Tadarus, Ramadhan, Membaca, Himah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh varlord dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 20 Jul 18