Berikut ini adalah pertanyaan dari nandaputri3256 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Dasar
Tujuan sikap peduli terhadap sesama adalah
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
- Menumbuhkan sikap kekerabatan.
- Bisa membantu meringankan beban org lain yg kesusahan.
- Mendapat pahala jika kita melakukannya dgn ikhlas.
Penjelasan:
Peduli adalah sikap dasar untuk menolong sekitar. Peduli adalah sikap simpati dan empati kita terhadap permasalahan yang terjadi. Dalam masa pandemi ini, kepedulian kita sebagai manusia tengah diuji.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rizalladitya364 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 08 Jul 21