manfaat dioxane pada sabun mandi​

Berikut ini adalah pertanyaan dari vikaputri84 pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Manfaat dioxane pada sabun mandi​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Beberapa contoh zat kimiaberbahaya yang sering terkandung dalamsabun mandi adalah dioxane, Sodium Lauryl Sulfate (SLS), triklosan, paraben dan urea. Manfaat dioxane pada sabun mandi​ adalah untuk menghilangkan kotoran pada tubuh, pakaian, atau peralatan rumah tangga.

Pembahasan

Sabun Mandi

Sabun mandi yang sering kita gunakan mengandung banyak bahan-bahan kimia. Tetapi tidak semua bahan aman untuk kesehatan. Dalam sabun mandi juga terdapat bahan kimia yang dapat merusak kesehatan bagi tubuh manusia. Oleh karena itu, agar terhindar dari masalah ini, setiap orang perlu mengetahui apa saja bahan kimia berbahaya yang terkandung dalam sabun mandi.

Beberapa contoh zat kimia berbahaya yang sering terkandung dalam sabun mandi adalah dioxane, Sodium Lauryl Sulfate (SLS), triklosan, paraben dan urea. Dioxane dalam sabun berfungsi untuk menghilangkan kotoran pada tubuh, pakaian, atau peralatan rumah tangga yang mengandung bahan pembersih.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang Ciri campuran homogen dan heterogen yomemimo.com/tugas/12637098

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ionkovalen dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 16 Nov 22