Berikut ini adalah pertanyaan dari qomahisti029 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Dasar
Adapun keteladanan Nabi Nuh yang patut
kita contoh adalah ....
a. kesabaran menghadapi anak dan
istrinya yang durhaka
b. kesabaran menghadapi raja yang
dzalim
c. sabar menghadapi umat yang
durhaka
d. sabar ketika diajak perang
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
penjelasan + jawaban:
sikap nabi Nuh as. yang perlu dicontoh ialah kesabaran menghadapi anak dan istrinya yang durhaka
dalam kisah nabi Nuh as. Nabi Nuh memiliki anak bernama kan'an dan istrinya yang tidak mau mengikuti ajaran agama Allah SWT. Namun Nabi Nuh senantiasa bersabar menghadapi anak dan istrinya itu..
semoga membantu kaka
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh aikohardiana dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 02 Jun 21