Berikut ini adalah pertanyaan dari putrialfinamahira pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Dasar
B. tahmid
C. tasbih
D. Iktidal
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Segala puji bagi allah adalah makna bacaan B. tahmid
Pembahasan
Zikir adalah mengingat Allah , yang kita ucapkan adalah asmaul khusna , kalimat thoyyibah.
Salah satu contoh kalimat toyyibah adalah bacaan Tahmid atau Alhamdulillah.
Lafadz الْحَمدُ لِلّهِ رَبِّ الْعَالَمِيْنَ
Segala puji bagi Allah pengatur seluruh alam. Diucapkan jika mendapat sesuatu yang menggembirakan.
Kalimat Tahmid atau disebut juga Kalimat hamdalah merupakan salah satu kalimat thoyyibah.
- Kalimat La haula wala quwwata illa billahil aliyil adzim disebut lafadz yomemimo.com/tugas/11651913
Kalimat Thoyyibah yang lain, diantaranya:
1. Kalimat tasbih → Subhanallah (سبحان الله),
2. Kalimat tahlil → Lā ilāha illa l-Lāh (لا إله إلا الله),
3. Kalimat takbir → Allahu-akbar (الله أكبر),
4. Kalimat Tarji → Inna lillahi wa inna ilaihi roojiuun (انا لله وانا اليه راجعون),
5. Kalimat hauqalah → La haula wala quwwata illa billahil aliyil adzim (لاحول ولا قوة الا بالله العلي العظيم).
KEUTAMAAN DZIKIR :
1. Dzikir Adalah Perintah Allah yang di jelaskan dalam surat (QS. Al-Ahzaab: 41)
2. Orang yang berdzikir Dijanjikan Surga
3. Hati Menjadi Tentram
4. Menjadi lebih dekat dengan Allah
5. Orang yang Berdzikir Dikelilingi Malaikat dan Diliputi Rahmat
Rasulullah shallalahu ‘alaihi wa sallam bersabda,
“Jika ada suatu kaum yang duduk untuk berdzikir kepada Allah ‘Azza wa jalla, niscaya para malaikat akan mengelilingi mereka, mereka pun diliputi rahmat, dan diturunkan ketenangan jiwa untuk mereka. Dan Allah pun menyebut mereka kepada orang-orang yang berada di sisi-Nya.” (HR. Muslim, At-Tirmidzi, dan Ahmad)
- Jelaskan adab orang yang menuntut ilmu menurut islam.! yomemimo.com/tugas/1393025
Adab berzikir :
1) Dengan merendahkan suara kita ,
2) Khusyuk (mengerti apa yg kita ucapkan)
Salah Satu Dalil dari perintah Berdzikir terdapat pada surat Al-Jumuah ayat 10:
Surat Al-Jumuah ayat 10:
وَاذْكُرُوا اللهَ كَثِيرَاً لَعَلَّكُمْ تُفْلِحُونَ
“Dan berdzikirlah pada Allah sebanyak-banyaknya supaya kamu beruntung.” (QS. Al-Jumu’ah: 10)
Pelajari Lebih Lanjut
- Adab murid terhadap guru dalam islam? yomemimo.com/tugas/3422924
==================
Detail Jawaban
Kelas: 7
Mapel: PAI
Kategori: Berdo'a
Kode: 7.14.9
#AyoBelajar
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Syubbana dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 20 Jun 21