Sebutkan empat contoh keteladanan Nabi Muhammad SAW​

Berikut ini adalah pertanyaan dari amel15831 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Dasar

Sebutkan empat contoh keteladanan Nabi Muhammad SAW​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

4 contoh keteladanan yang dapat kita ambil dari perilaku nabi muhammad yaitu:

  1. Kejujuran. Nabi muhammad merupakan pribadi yang jujur seperti pada saat nabi muhammad jujur ketika menjual barang dagangan milik khadijah.
  2. Mandiri. Nabi muhammad merupakan pribadi yang mandiri dan tidak manja yang dapat kita lihat dari kisah nabi muhammad yang dari kecil sudah mau bekerja, di mana pada saat kecil nabi muhammad sudah menggembala kambing.
  3. Berani. Nabi muhammad merupakan pribadi yang berani yang dapat kita lihat dari sikap nabi muhammad yang berani menyampaikan dakwah walau banyak dihina dan diancam oleh masyatakat mekkah.
  4. Bijaksanana. Nabi muhammad merupakan pribadi yang bijaksana yang dapat dilihat dari cara nabi muhammad memimpin kota madinah dengan baik.

Pembahasan

Nabi muhammad merupakan salah satu seorang yang memiliki pribadi yang sangat baik. Sehingga sebagai umat islam kita harus selalu meneladani perilaku atau sifat nabi muhammad dalam kehidupan sehari-hari agar kita dapat hidup bahagia di dunia dan dapat hidup bahagia di akhirat kelak. Karena sesuma perilaku yang sesuai dengan perilaku nabi muhammad akan memberikan dampak positif dalam hidup dan juga sudah sesuai dengan syari'at islam.

Dalam salah satu ayat al qur'an menyebutkan bahwa nabi muhammad merupakan suri teladan yang baik bagi semua umat islam. Ayat al qur'an yang menyebutkan ahwa nabi muhammad merupakan suri teladan yang baik tersebut adalah firman Allah dalam surah al ahzab ayat yang ke 21. Dalam surah al ahzab ayat yang ke 21 juga menjelaskan tentang keimanan kepada Allah dan juga tentang keimanan kepada hari kiamat.

Pelajari lebih lanjut

  1. Materi tentang salah satu sepupu khadijah yang membantu nabi muhammad, pada yomemimo.com/tugas/39451215
  2. Materi tentang ayat al qur'an yang menjelaskan bahwa nabi muhammad adalah suri teladan yang baik, pada yomemimo.com/tugas/35250056
  3. Materi tentang nama pusat tempat nabi muhammad berkumpul dengan para sahabat menyapaikan dakwah pada periode dakwah siriyah , pada yomemimo.com/tugas/38968328

=============================

Detail jawaban

Kelas: VII

Mata pelajaran: Agama Islam

Bab: Sejarah Nabi Muhammad SAW

Kode soal: 7.14.9

#AyoBelajar

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh 30041108 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 15 Feb 21