Berikut ini adalah pertanyaan dari tania0848 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Dasar
Nabi Isa a.s., dan Nabi Muhammad Saw. (3) Nabi Isa a.s., Nabi Ibrahim a.s, Nabi Musa a.s., Nabi
Yusuf a.s., dan Nabi Muhammad Saw. (4) Nabi Nuh a.s., Nabi Ibrahim a.s, Nabi Ismail a.s., Nabi
Musa a.s., dan Nabi Muhammad Saw. Berdasarkan nama-nama rasul tersebut,
yang
merupakan rasul Ulul Azmi ditunjukkan pada nomor... *
A. (1)
B. (2)
O C. (3)
O D.(4)
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban
B. (2) → Nabi Nuh a.s., Nabi Ibrahim a.s., Nabi Musa a.s., Nabi Isa a.s., dan Nabi Muhammad Saw.
Pembahasan
Ulul Azmi adalah gelar khusus untuk para rasul yang mempunyai kesabaran atau ketabahan yang tinggi dan kuat. Ulul artinya yaitu adalah mempunyai atau memiliki. Sedangkan Azmi atau juga Al-Azmi artinya adalah tekad atau teguh yang kuat. Dan Ulul Azmi artinya adalah memiliki teguh dan tekad.
Rasul Ulul Azmi mempunyai keteguhan, tekad, ketabahan dan kesabaran yang sangat tinggi/kuat, serta sangat teguh dalam menjalankan perintah Allah Subhanahu Wa Ta'ala. yaitu menyampaikan ajaran agama Islam kepada seluruh umat manusia. Nah, Rasul Ulul Azmi ada 5 yaitu...
Rasul Ulul Azmi
Rasul Ulul Azmi ada 5 yaitu :
- Nabi Nuh a.s.
- Nabi Ibrahim a.s.
- Nabi Musa a.s.
- Nabi Isa a.s.
- Nabi Muhammad Saw.
Detail Jawaban
Mapel : Agama Islam
Kelas : VIII
Materi : Bab 8 - Meneladani Sifat Mulia dari Rasul Allah Swt.
Kata Kunci : Pengertian Rasul Ulul Azmi, Rasul Ulul Azmi
Kode Kategorisasi : 8.14.8
—Moh. Sal
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh SitiNurfaisyah dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 16 May 21